Just read this REAL life -hot- story

Senin, 08 Maret 2010

biostatistik cinta

hwmm.. diliat dari judulnya, "biostatistik cinta", kesannya gimana gitu ya. intinya sih simple, gw cuma mau menjabarkan gimana perbandingan peluang jatuh cinta berdasarkan teori- teori biostatistik yang gw pelajari.

Guys, masih inget kan tentang distribusi peluang binomial, yang digunakan saat peluangnya besar, sedangkan sampelnya kecil? atau distribusi peluang poisson yang digunakan untuk peluang kecil dengan sampel besar? dan ada lagi pendekatan distribusi binomial ke distribusi normal yang peluang dan sampel besar?

nah.. di sini gw ingin menjabarkan.

kalo kita lagi jatuh cinta sama seseorang, berapa sih peluang orang itu juga bakal jatuh cinta sama kita? unpredictable of course karena banyak faktor X yang ikut bermain dalam perasaan dan pikiran kita.

dannn kita mulai curcol:

gw sedang mengalami jatuh cinta yang termasuk distribusi peluang binomial: PELUANG BESAR, tetapi SAMPEL KECIL. sulit bagi gw untuk mendapatkan sampel- sampel yang sedikit itu, tapi kalau gw udah nemuin, PELUANGnya BESAR.

and here we are. i've found my sample. i've found my big chance.

kesannya gampang bgt bukan? ada berapa sih sampelnya dari beratus atau beribu orang, tetapi cuma ada satu kesempatan yang mungkin bisa terjadi.

thanks God.

Sampel  yang kecil itu ada di hati gw dan memberikan peluang terbesar dalam hidup gw :)


beckhy-beckhoy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar